Kamis, 04 Februari 2010

Liebe

segala tentangmu
mengalir dalam darahku
pun berdetak dalam jantungku

segala tentangmu
adalah hidup dan impianku
yang hanya satu

segala tentangmu
adalah aku tanpa ragu
hanya rindu dalam ruang kalbu


(19 Januari 2010)

Tidak ada komentar: